Sistem Informasi SKUMPTK
November 12, 2016
Add Comment
SISTEM INFORMASI TUNJAGAN KELUARGA
Pengelolaan data/ pembuatan surat untuk mendapatkan tunjangan keluarga bagi pegawai PNS/Non PNS merupakan tugas pokok yang dilaksanakan pada Subag Umum dan Kepegawaian Sekretariat Dinas Perhubungan Kota Cilegon, sedangkan jumlah pengawai dinas perhubungan cukup banyak melebihi seratus pegawai, akan tetapi pengolahan data masih menggunakan semi komputer/ dengan paket ms.office exel sehingga terdapat kesalahan dan kekeliruan seperti, kesalahan pengetikan data anak-anak dan istri/suami yaitu data istri dan anak tertukar,terdapat penggandaan file excel,data tertukar, data terdapat di komputer dan flasdisk/ tidak ada kesatuan plaltform, dikelola oleh masing-masing pelaksana, akibatnya dalam hal data pokok sekalipun, bisa perlu waktu lama untuk menemukannya bahkan terjadi kesalahan.Berdasarkan uraian permasalah tersebut, maka untuk mengatasi kesalahan/kekeliruan pengetikan data dan untuk meningkatkan efesiansi dan efektivitas pekerjaan khususnya dalam pembuatan data tunjangan keluarga yang dilaksanakan pada Subag Umum dan Kepegawaian Sekretariat Dinas Perhubungan Kota Cilegon, maka saya berinisiatif untuk membangun pengolahan data dalam sistem database yang dikemas dalam suatu program aplikasi komputer sistem informasi surat keterangan untuk mendapatkan tunjangan keluaga bagi pns/cpns, berikut ini tampilan user interface/ antarmuka pengguna.
User Interface/ Antarmuka Pengguna
Sistem Informasi Surat Keterangan Untuk Mendapatkan Tunjangan Keluarga PNS/CPNS
Tampilan Form Login Sistem
Jika kode dan password benar makan akan muncul tampilan Loading sistem hingga mencapai 100% akan menghilang yang akan membuka data tunjangan keluarga pada menu utama sistem
Kemudian berikut ini data pegawai yang akan ditampilkan pada menu utama aplikasi sistem infromasi tunjangan keluarga/ data surat keterangan untuk mendapatkan tunjangan keluarga (skumptk) bagi cpns/pns
Tampilan form input data pegawai dan istri/ suami akan ditampilkan apabila button [Baru] dipilih/diclick, setelah diisi lalu klick button [Simpan] dan form input data akan menghilang lalu data ditampilkan dalam daftar, button [batal] untuk membatalkan
Tampilan form input data anak-anak akan ditampilkan apabila nama pegawai dipilih kemudian pilih/click button [Data Anak-Anak]
Kemudian bila input data anak-anak yang masuk dalam daftar gaji dibatasi hingga 2 (dua) anak saja berikut tampilannya
Kemudian form berikut ini berbeda dengan input data anak-anak yang tidak masuk dalam daftar gaji, input data tidak dibatasi sehingga form (input data tidak anak-anak yang tidak masuk dalam daftar gaji) ditampilkan
Kemudian berikut ini akan menampilkan preview/ print out (Surat Keterangan Untuk Mendapatkan Pembayaran Tunjangan Keluarga), apabila button [Cetak SKUMPTK] dipilih/diclick
Berikut ini tampilan untuk preview/ print out (Surat Keterangan Untuk Mendapatkan Pembayaran Tunjangan Keluarga) ditampilkan, kemudian combo box (Mengetahui) harus dipilih apabila untuk kepala dinas/an.kepala dinas dan kemudian pilil/click button [cetak pegawai] untuk data pegawai/ pada halaman depan lalu kemudian pilih/click button [Cetak Anak-anak] untuk data anak-anak/ pada halaman belakang
Tampilan user interface tersebut hanya beberapa saja atau belum mencakup semua fungsi yang terdapat pada sistem aplikasi tunjangan keluarga,dan sistem aplikasi tersebut dibuat untuk mampu menangani data surat keterangan untuk mendapatkan tunjangan keluarga (SKUMPTK) serta telah menggantikan pengelolaan data semi komputer/ dengan paket ms.office bawaan windows dengan sistem komputerisasi yang dikemas dalam Database Sistem Aplikasi Surat Keterangan Untuk Mendapatkan Tunjangan Keluarga Bagi CPNS/PNS (SKUMPTK), pada Subag Umum dan Kepegawaian Sekretariat Dinas Perhubungan Kota Cilegon.
Sistem aplikasi tunjangan keluarga tersebut dibuat sebelum sistem informasi kepegawaian sehingga penanganan datanya khusus untuk pengolahan data tunjangan keluarga dan sebagai solusi dari masalah pengolahan data pada saat itu, akan tetapi program apalikasi tersebut telah dikembangkan lagi/ditingkatkan versinya menjadi satu kesatuan database dalam Sistem Informasi Kepegawaian yang disingkat dengan nama SIKEPEG yang dibuat untuk mampu menangani semua kegiatan administrasi kepegawaian kususnya pengelalaan data kepegawaian.
0 Response to "Sistem Informasi SKUMPTK"
Post a Comment